Jumat, 21 September 2018 11:59

POLNES Buka Penerimaan Mahasiswa Jalur RPL Tahun Akademik 2019/2020 Featured

Written by
Rate this item
(0 votes)

Politeknik Negeri Samarinda (Polnes) akan membuka pendaftaran mahasiswa baru melalui jalur pendidikan Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) pada tahun akademik 2019/2020. RPL adalah pengakuan atas Capaian Pembelajaran seseorang yang diperoleh dari pendidikan formal atau nonformal atau informal, dan/atau pengalaman kerja ke dalam pendidikan formal. Dengan demikian program RPL dapat digunakan untuk melanjutkan pendidikan formal pada jenjang yang lebih tinggi, dimana seseorang tidak perlu mengambil keseluruhan mata kuliah untuk mendapatkan ijazah, dikarenakan sebagian mata kuliah dapat memperoleh pengakuan kredit berdasarkan pengalan kerjanya atau berdasarkan pendidikan formal/nonformal/informal yang relevan yang telah ditempuh sebelumnya. Pengakuan sebagian mata kuliah tersebut dilakukan melalui tahap asesmen yang dilakukan oleh asesor.

Landasan hukum pelaksanaan jalur pendidikan RPL :

- Permen Dikbud Nomor 73 tahun 2013, tentang Penerapan KKNI Bidang Pendidikan Tinggi
- Permen Ristek Dikti Nomor 26 tahun 2016 tentang RPL
- Lampiran Keputusan Dirjen Belmawa Nomor 123/B/SK/2017, tentang Pedoman Tata Cara Penyelenggaraan RPL

PROGRAM STUDI (PRODI) PENYELENGGARA RPL

1. D3 Petro dan Oleo Kimia Jurusan Teknik Kimia
2. S1 Terapan Teknologi Kimia Industri Jurusan Teknik Kimia


PERSYARATAN CALON PESERTA RPL

1. Warga Negara Indonesia.
2. Berpendidikan minimal SMA/SMK/sederajat bagi peserta jenjang D3.
3. Berpendidikan minimal D3 bagi peserta jenjang S1 Terapan.
4. Memiliki pengalaman kerja dalam bidang industri kimia sebagai penyelenggara proses/analis/perencanaan proses produksi minimal 5 tahun.
5. Bersedia melakukan konsultasi dengan tim RPL pada prodi yang dituju.
6. Bersedia mengikuti tahapan proses asesmen yang diperlukan.
7. Bersedia membayar biaya proses asesmen.


BIAYA PENDAFTARAN DAN PROSES ASESMEN RPL

1. Biaya pembelian formulir pendaftaran Rp. 100.000,-
2. Biaya konsultasi RPL tidak ada sepanjang peserta RPL berkonsultasi di tempat dan jadwal yang ditetapkan dengan terlebih dahulu membuat perjanjian dengan tim RPL.
3. Biaya asesmen alih kredit dari pendidikan formal Rp. 500.000,-.
4. Biaya asesmen alih kredit melalui pengalaman kerja dan/atau pendidikan nonformal/informal Rp. 150.000,-/sks.

JADWAL DAN TEMPATKONSULTASI PROGRAMRPL

Hari

Waktu (Wita)

Tempat

Narasambung Tim RPL

Senin/Rabu/Jumat

13.00- 16.00

JurusanTeknik Kimia Politeknik Negeri Samarinda

Marinda Rahim (081346519525)

PEMBUKAAN DAN PELAKSANAAN KELAS RPL

Kelas RPL akan dibuka sebagai kelas khusus jika peserta kelas mencapai minimum 15 orang. Jika peserta tidak memenuhi jumlah minimum, pelaksanaan akan ditunda hingga peserta dapat mencapai jumlah minimum.


GAMBARAN UMUM ALUR PROSES PENDAFTARAN, ASESMEN, DAN PELAKSANAAN PERKULIAHAN RPL

alur rpl 2019-2020
PENGAKUAN PARSIAL

Pengakuan parsial merupakan pengakuan terhadap matakuliah yang tidak perlu lagi ditempuh oleh peserta RPL melalui perkuliahan formal pada prodi yang dituju, dikarenakan matakuliah tersebut telah dinyatakan lulus melalui proses asesmen.

 

Read 6929 times Last modified on Kamis, 27 September 2018 20:08
Login to post comments
Copyright © 1986 - 2020 | POLNES Official website: www.polnes.ac.id Email: polnes@polnes.ac.id atau humas@polnes.ac.id 
Dikelola Oleh: UPT. TIK Created by: NS

Search

ttps://henrygrimes.com https://timeoutbengaluru.net https://vastico.com https://businessnextday.world https://austinlimousineservice.com https://greentruckgrocery.com https://reddstewart.com https://mycashbacksurveys.com https://rebelvps.com https://cms-bg.org https://posekretu.net https://allcastiron.com https://la-carpet-mattress-cleaning.com https://handjobvideo.org https://laveilleuse.org https://cornishduck.com" https://insidestopandshop.us https://hounslow-escorts.com https://slowfoodindy.com https://yourtoonz.com https://pistolsm2020.org https://abcerotik.de https://carmengagliano.com https://arquidiocesiscali.org https://soundtrackmusicfestival.com https://handplanegoodness.com https://tandembar.net https://marineshelpingmarines.org https://humidifiermentor.com https://cabarethotspot.com https://cocos2d-objc.org https://smartbudsthrives.com https://westhollywoodlifestyle.com https://rwshomeservicecontracts.com https://stars-cash.com https://thesacredspirit.net https://worldheritagephl.org https://bestbodybuildingsupps.com https://kourtney-daily.com https://alcc-research.com https://janpac.com https://suprematextilonline.com https://aqualifestyle-france.com https://aubergedechabanettes.com https://www.jpier.org/amp/joker123/ http://154.90.49.213/ https://66.42.60.79/ https://94.176.182.83/ https://31.222.229.226/ https://ihumpedyourhummer.com https://iamhist.org https://ajustbrewcoffee.org https://top-bookmark.info https://abdelkawy.info https://autoinsuranceq.info https://bandieredipace.org https://paramoredigital.com https://camdenstreetarttours.com https://alexwilltravel.com https://mynameisdonald.com https://consiglionazionalegeologi.it https://addadileonardo.it https://SomersetBadminton.org.uk https://ebusinessbrief.com https://vlcshortcuts.com https://SunInvent.net https://nike-roshe-run.net/ slot gacor http://202.157.187.247 http://117.102.65.51 http://103.116.175.195 http://115.178.54.92/konten_web/ http://117.102.65.51/ss/dist/ http://103.142.200.130/ap_surat/ http://103.116.175.195/xampp/newzone/ http://202.157.187.247/dasboard/-/