Politeknik Negeri Samarinda (Polnes) bekerjasama dengan Razak Faculty of Technology and Informatics Universiti Teknologi Malaysia (UTM) menggelar Seminar bertajuk “Observe Quality For The Best of Higher Education”, di Hotel Mercure Samarinda, Senin (7/11/2022).

Politeknik Negeri Samarinda bersama Kanwil Direktorat Jendral Pajak (DJP) Kalimantan Timur dan Utara resmi bekerjasama dalam pembentukan Tax Center pada Rabu, 09 November 2022.

Politeknik Negeri Samarinda menjadi Tax Center yang ke 26 di wilayah Kaltim-Kaltara, kerjasama ini ditandatangani langsung oleh bapak Budi Nugroho, ST., M.Eng selaku Plt. Direktur Politeknik Negeri Samarinda dan bapak Ir. Max Darmawan, M.Tax selaku Kepala Kanwil DJP Kalimantan Timur dan Utara.

Politeknik Negeri Samarinda pada Rabu, 9 November 2022 membahas draft kerjasama yang dilakukan bersama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Kerjasama yang direncanakan berfokus pada Biomassa dan Bioproduk Organisasi Hayati dan Lingkungan.

Dalam Rangka memperingati Hari SUMPAH PEMUDA Ke-94 Tahun 2022, maka diberitahukan kepada seluruh staf pengajar, teknisi, administrasi dan mahasiswa untuk mengikuti APEL (UPACARA) Bendera yang akan dilaksanakan pada hari Jum'at, 28 Oktober 2022 Pukul 07.30 Wite bertempat di Lapangan Parkir Gedung Serbaguna POLNES (Auditorium).

Dalam rangka peningkatan sumber daya manusia Kalimantan Timur dan penciptaan lapangan kerja, Pemerintah Provinsi Kalimantan Timur bekerja sama dengan Politeknik Negeri Samarinda membuka kesempatan bagi putra-putri pelaku ekonomi kreatif Kalimantan Timur untuk mengikuti seleksi Beasiswa Sertifikasi Barista. Beasiswa yang diberikan berupa biaya pelatihan dan biaya sertifikasi serta bantuan transportasi lokal. 

Kalender Akademik TA 2023-2024

Pengunjung Aktif

Kami memiliki 1914 guests dan tidak ada anggota yang online

043792344
Hari ini
Kemaren
Minggu ini
Minggu kemaren
Bulan ini
Bulan kemaren
reset tgl. 21-01-2019
26884
42959
239317
43181558
150005
1631269
43792344

IP Anda: 3.145.93.210
2024-05-04 13:27
Copyright © 1986 - 2020 | POLNES Official website: www.polnes.ac.id Email: polnes@polnes.ac.id atau humas@polnes.ac.id 
Dikelola Oleh: UPT. TIK Created by: NS

Search