SAMARINDA - Sebanyak 38 dosen Politeknik Negeri Samarinda (Polnes) mengikuti bimbingan teknis (Bimtek) pengajuan hak cipta buku ajar ber-ISBN (International Standard Book Number). Kegiatan yang berlangsung di Hotel Horison, Jalan Imam Bonjol, Samarinda tersebut menghadirkan narasumber dari Kasubdit Pemeriksaan Desain Industri Direktorat Hak Cipta dan Desain Industri Hariyadi P Handoyo, Senin (1/7).
PENGUMUMAN
No. /PL7/TU/2018
Bagi yang belum memiliki kesempatan kuliah di Politeknik Negeri Samarinda dengan jalur UMPN kami menawarkan untuk mengikuti interview pada Kelas International MSU-POLNES(Management Science University Malaysia – Politeknik Negeri Samarinda)
Politeknik Negeri Samarinda kembali membuka pendaftaran mahasiswa baru (PMB) Tahun akademik 2019-2020. Pendaftaran Jalur Ujian Masuk MANDIRI Politeknik Negeri dilaksanakan secara Online mulai tanggal 18 Juli s/d 06 Agustus 2019. Adapun Syarat dan Prosedur Pendaftaran dapat dilihat di bawah ini:
Kami memiliki 3290 guests dan tidak ada anggota yang online