Tepat Pukul 07.30 Wite tanggal 17 Agustus 2016, Upacara Bendera dalam Rangka HUT RI ke-71 dilaksanakan di kampus Politeknik Negeri Samarinda. Bertindak sebagai Inspektur Upacara, Ir. Ibayasid,M.Sc menyampaikan Pidato Menteri Riset Teknologi dan Pendidikan Tinggi yang bertemakan "Indonesia Kerja Nyata". Adapun isi Pidato Tersebut adalah sebagai berikut:
Berikut kami sampaikan daftar Nomor Urut sesuai Prodi yang dinyatakan LULUS Cadangan dalam seleksi jalur Mandiri untuk dapat melakukan daftar ulang. batas akhir daftar ulang/pembayaran SPP terakhir sampai hari Kamis, tgl 18 Agustus 2016 jam 12.00 siang.
DISAMPAIKAN KEPADA MAHASISWA BARU JURUSAN TEKNIK SIPIL TA. 2016/2017 AGAR MELAKUKAN PENGUKURAN BAJU PRAKTEK (BENGKEL/LABORATORIUM). ADAPUN JADWAL PENGUKURAN SBB :
Kami memiliki 2163 guests dan tidak ada anggota yang online