Jumat, 08 Februari 2019 12:51

POLNES GANDENG BRI SYARIAH DALAM PENGUATAN BIDANG KEUANGAN PERBANKAN

Written by
Rate this item
(2 votes)

Untuk memayungi kerjasama bidang keaungan perbankan, Polnes mengadakan kerjasama engan BRI Syariah Cabang Samarinda. Hal ini dikarenakan Bank ini telah memiliki sarana dan prasarana, system Bank Modern dengan mengembangkan digitalisasi system perbankan mereka untuk mengatisipasi masuknya revolusi Industri 4.0 yang terus berkembang.

Sebagai lembaga pendidikan yang mempunyai rogram studi Keuangan dan Perbankan tentu saja ini sangat penting supaya kualitas lulusan nantinya lebih siap dengan system keuangan dan bank yang semakin paperless dan cashless. Dengan belajar system digitalisasi keuangan modern lulusan akan siap menghandle pekerjaan-pekerjaan lebih mudah, efisien dan akurat.

Tantangan revolusi Industri 4.0 sangat pesat di dunia keuangan dan bank. System transaksi keuangan dan pembayaran baik secara lokal maupun international menggunakan perangkat digital tersistem. Tentu saja kalua kita belum siap dengan sarana dan pengetahuan makan kita akan tertinggal dan ini sangat buruk bagi kesiapan bangsa kita bertransaksi dengan bangsa lain di dunia. Tantangan ini harus kita hadapi dengan terus mempersiapkan tenaga-tenaga skil yang professional dan potensial. Demikian juga staf pengajarnya diharapkan akan dapat mengembangkan ilmu modern, metode dan strategi keuangan perbankan yang mengarah ke system digital dan online.

Read 3121 times Last modified on Rabu, 26 Jun 2019 11:53
Login to post comments

Kalender Akademik TA 2024-2025

Pengunjung Aktif

Kami memiliki 4024 guests dan tidak ada anggota yang online

055268987
Hari ini
Kemaren
Minggu ini
Minggu kemaren
Bulan ini
Bulan kemaren
reset tgl. 21-01-2019
71431
55228
248773
54618756
932864
1973029
55268987

IP Anda: 3.144.4.54
2024-11-21 23:45
Copyright © 1986 - 2020 | POLNES Official website: www.polnes.ac.id Email: polnes@polnes.ac.id atau humas@polnes.ac.id 
Dikelola Oleh: UPT. TIK Created by: NS

Search