Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB) 2019-2020 di BUMN
Kerjasama antara politeknik Negeri Samarinda dengan Forum Human Capital Indonesia (FHCI)
Kesempatan ini ditujukan khusus kepada para mahasiswa semester V-VII (yang sudah tidak banyak kuliah/sedang menyusun skripsi).
SAMARINDA - Peningkatan sumber daya manusia (SDM) di Politeknik Negeri Samarinda (Polnes) terus dilakukan demi menjamin lulusan yang kompeten. Terkait hal itu, Revitalisasi Pendidikan Tinggi Vokasi Polnes mengadakan Bimbingan teknis (Bimtek) Pembuatan Perangkat Pembelajaran angkatan IV untuk seluruh dosen. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Hotel Bumi Senyiur, Jalan Pangeran Diponegoro, Samarinda, Selasa (19/11).